Cara Dapat Dollar dari Cpm.biz

Diposting oleh Unknown on Sabtu, 08 Desember 2012

Sedikit dari banyaknya program iklan yang ada di dunia maya yang penulis ketahui akan di share di sini. Setelah sukses di banned oleh program iklan terbesar di dunia maya penulis mencari alternatif untuk menggantikan space iklan yang terlihat kosong disana sini. Tidak seperti seorang Mahasiswa AMIKOM yang telah sukses mencapai ribuan dollar amerika tiap bulannya, penulis hanya bisa mencicipi beberapa ratus dollar saja selama 5 bulan saja. Tidak jadi masalah ketika Prof. Suyanto mengemumkakan konsep “SMART In” dengan menekankan pada “Sikap Mental Positif”. Sebuah kata-kata luar biasa bagi penulis untuk di jadikan motivasi dari setiap kegagalan yang pernah di alami. Dan itu sangat menginspirasi penulis untuk tetap semangat dan berfikir positif.
Kembali ke judul CPM.BIZ Solusi Menguangkan Blog Anda. Penulis berfikir inilah alasan positif kenapa akun penulis di banned, yaitu untuk mencari penghasilan lain dan belajar mencoba program lainnya, sehingga penulis mempunyai banyak informasi dan referensi yang memungkinkan penulis untuk lebih kreatif lagi dalam membuat sebuah artikel ataupun informasi yang berguna bagi pembaca.

Tentang CPM.BIZ
Kami adalah jaringan iklan baru namun demikian kami dapat menawarkan Anda kualitas pelayanan di bidang periklanan internet.
Tim kami terdiri dari profesional hanya sementara setiap salah satu staf kami memiliki pengalaman lebih dari empat tahun dalam iklan Internet. Misi kami adalah untuk memberikan layanan berkualitas sementara tidak melihat keuntungan kita sebagai yang paling penting. Kami bangga pada perlakuan yang adil dan pendekatan bersahabat untuk pengiklan dan penerbit.
Layanan pelanggan tidak berakhir bagi kita setelah menerima pembayaran untuk layanan kami.
CPM.BIZ merupakan perusahaan yang menawarkan pelayanan iklan di Internet. Dengan lebih dari 100 juta yang melihat iklan CPM.BIZ tiap harinya. Penawaran paling menarik yaitu untuk kita sebagai Publisher yang hobi membuat sebuah blog yang berisi konten-konten menarik yang layak untuk di baca. Disamping berusaha untuk membuat konten yang menarik Publisher juga ada maksud tertentu dalam membuat sebuah blog, yaitu untuk menghasilkan uang.
Banyak cara untuk menghasilkan uang dari blog yang kita buat. Mulai dari mengikuti program afiliasi dari sebuah website, menawarkan space iklan pada blog, atau mengikuti program google adsense (kebanyakan sudah di banned). CPM.BIZ termasuk kategori adsense yang menawakan kepada blogger/ publisher untuk menampilkan iklan mereka di blog kita, dengan upah bayaran yang di hitung dari jumlah klik iklan dan juga berapa kali halaman kita di load (page view).
Dengan rata-rata klik iklan $0.50 bisa kita dapatkan dalam 1 kali klik. Kalikan saja berapa jumlah orang yang mengklik iklan dalam blog kita. Cuma butuh $10 penghasilan yang kita dapatkan bisa kita minta untuk di transfer ke dalam paypal yang kita miliki. Sangat mudah sekali untuk mendaftar program CPM.BIZ ini. Kita tidak akan menunggu sampai beberapa bulan untuk di terima dalam program ini. Satu hari pun kita sudah bisa mengikuti program ini.
Dan lumayan loh buat mengobati sakit hati penulis. Terhitung dari tanggal 10 Juni 2012 pas pertama daftar sampai 10 Juli 2012  sudah dapat $36.23 dan mau diminta pembayarannya. Nih Buktinya :
Penghasilan CPM
Catatan penghasilan tiap hari.
CPM Payments
Request Pendapatan.
Coba saja daftar, banyak keuntungan mengikuti program CPM.BIZ. Bukannya mau promo tapi mau berbagi pengetahuan tentang dunia iklan yang bisa menghasilkan uang dari blog yang kita punya. Apa ruginya jika blog kita bisa menghasilkan uang?

Silahkan yang mau daftar CPM.BIZ di sini. Selamat mencoba, semoga bermanfaat.
http://mibnuhabibi.blog.amikom.ac.id/cpm-biz-solusi-menguangkan-blog-anda/

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Please For Comment to my blog